Inilah Ayat Palsu Karangan Nabi Palsu Musailamah Al Kadzab

Post a Comment
Sampai kapanpun, yang namanya Al Qur'an tak akan tergantikan dan tak bisa ditandingi oleh manusia.

Bahkan Allah menantang siapapun yang bisa membuat satu surat saja yang bisa menyetarai keagungan bahasa dan kandungan Al Quran. By the way, surat terpendek dalam Al Qur'an adalah Al Kautsar, dan sampai kini, tak ada satu orangpun yang bisa membuat tandingan surat yang sependek Al Kautsar itu.

Dan jika kamu meragukan (Al-Qur'an) yang Kami turunkan kepada hamba Kami (Muhammad), maka buatlah satu surah semisal dengannya dan ajaklah penolong-penolongmu selain Allah, jika kamu orang-orang yang benar. (QS Al Baqarah 23)

Jika kamu tidak mampu membuatnya, dan (pasti) tidak akan mampu, maka takutlah kamu akan api neraka yang bahan bakarnya manusia dan batu, yang disediakan bagi orang-orang kafir. (QS Al Baqarah 24)

Ayat palsu ini dibahas dalam buku Minhaj As Sunnah karya Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah dan I'jaz Al Qur'an wal Balaghah an Nabawiyah karya Musthafa Shadiq Ar Rāfi'iy. Berikut Bunyi ayat palsu tersebut:

Inilah Ayat Palsu Karangan Nabi Palsu Musailamah Al Kadzab

"Al-fiilu, maa al-fiil, wa maa adraaka ma al-fiil; al-fiilu lahu dzanabun wa tsiilun wa khurthuumun thawiil."

Artinya: "Gajah, apakah itu gajah, tahukah kamu apa itu gajah; gajah mempunyai ekor yang kecil dan belalai yang panjang."

Wkwkwkwkwkwkwkwkwk...

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter